Posted by : Unknown Minggu, 28 September 2014

Bercerita tentang awal mula adanya Dracula. Vlad Tepes adalah seorang Kesatria yang terhebat disemua pertempuran. Namun nyalinya menjadi ciut ketika dia harus menghadapi seorang yang jahat yang mengancam seluruh orang di desanya dan juga mengancam keluarga. Ketika Ia tidak yakin dengan kekuatannya dan ia pergi kesebuah gua yang misterius. Gua tersebut dihuni oleh seorang Dracula. Vlad memutuskan untuk mengubah dirinya menjadi Dracula demi menyelamatkan orang yan ia cintai. Dracula yang menghuni gua menyuruh Vlad untuk meminum darahnya. Akhirnya Vlad menjadi seorang Dracula dan memiliki kekuatan yang luar biasa. Pengorbanan yang telah Vlad lalukan mendapat banyak pertentangan meskipun itu demi membantu mengalahkan mengalahkan pasukan sultan yang menyerang mereka. Pertarungan besar yang terjadi menunjukan betapa besarnya kekuatan yang telah ia miliki sebagai seorang Dracula.

Film berjudul Dracula Untold akan dirilis pada 3 Oktober di Inggris, 17 Oktober di USA.
Untuk trailernya lihat dibawah  

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Diberdayakan oleh Blogger.

- Copyright © Film Seru - Hatsune Miku - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -